BIMTEK Teknologi Informasi WEB Kecamatan Pleret

14 Juni 2019 09:44:51 WIB

infoPleret- Bimbingan Teknologi Informasi WEB Kecamatan Pleret dilaksanakan pada Jum'at 14 Juni 2019 pukul 09.30 WIB di Ruang Rapat Kecamatan Pleret, dihadiri oleh Camat Kecamatan Pleret Alwi S.H, M.H, Sekretaris Camat, Kasi Kemasyarakatan, Pendamping Desa, Pendamping Kecamatan dan seluruh Pengelola SID 5 Desa di Kecamatan Pleret. Acara dipimpin oleh Ibu Sekcam Pleret diawali dengan bacaan basmallah bersama-sama lalu dilanjutkan diskusi mengenai Website Kecamatan Pleret yang sudah lama tidak ter-update. Webiste Kecamatan Pleret ini nantinya juga akan dilombakan di Kabupaten Bantul kriteria penilaiannya adalah website yang aktif, lengkap dan beritanya selalu terupdate. Ida dari Kominfo juga menambahkan tentang bagaimana tata cara pengisian website Kecamatan Pleret mulai dari tata cara memasukkan berita, foto, mengisi konten-konten, dan lain sebagainya. Maka dengan adanya Bimtek ini Kecamatan Pleret ingin menjalin sinkronisasi dengan desa-desa di Kecamatan Pleret agar Website Kecamatan ini aktif kembali. (rga)

Komentar atas BIMTEK Teknologi Informasi WEB Kecamatan Pleret

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Kalender

Info Disdukcapil

Info Dikdukcapil

Silahkan kunjungi Facebook Dikdukcapil

Komentar Terkini

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License