Kerja Bakti Persiapan Rangkaian Acara Peringatan Hari Santri Nasional

20 Oktober 2019 07:03:24 WIB

infoPleret- Sabtu, 19 Oktober 2019 Ikatan Pelajar Putra Nahdlatul Ulama dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama mengadakan kerjabhakti persiapan peringatan Hari Santri dengan rangkaian acara lomba Hadroh tingkat D.I.Yogyakarta yang akan diadakan tanggal 23 dan 24 Oktober 2019 di Pendopo Desa Pleret. Menurut panitia dari IPPNU rekanita Novita menyampaikan Ada beberapa poin atau kesepakatan dalam konsolidasi yang telah dilaksanakan oleh panitia. Pertama, akan segera dilaksanakanya Lomba Hadroh tingkat DIY. Kedua, mensukseskan serangkaian Hari Santri Nasional 2019 dengan konsep acara yang cukup meriah dan melibatkan masyarakat, santri di Desa Pleret secara menyeluruh, dengan puncak acara pengajian Akbar ada tanggal 25 Oktober 2019 dan ketiga, mengadakan kegiatan bersih bersih sampah di lokasi pasar pleret pungkasnya. (Rif)

Komentar atas Kerja Bakti Persiapan Rangkaian Acara Peringatan Hari Santri Nasional

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Kalender

Info Disdukcapil

Info Dikdukcapil

Silahkan kunjungi Facebook Dikdukcapil

Komentar Terkini

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License