Forum Silaturahmi Kaur TU se-Kabupaten Bantul

29 Oktober 2019 13:39:50 WIB

infoPleret- Selasa, 29 Oktober 2019 jam 13.00 WIB Kaur TU dan Umum Desa Pleret menghadiri forum Sumobuco di Taman Wisata Keluarga GERBANG BANYU LANGIT, Bintaran, Srimulyo, Piyungan. 
Forum ini merupakan forum silaturahmi Kepala Urusan Tata Usaha dan Umum se kabupaten Bantul.
Hadir dalam forum ini Bapak Alip sebagai ketua Sumobuco Kabupaten Bantul beserta seluruh pengurus dan anggota.
Acara juga menampilkan hiburan lagu lagu koesplusan dan organ tunggal dari pecinta seni di Piyungan.
Acara rutin setiap bulan ini sebagai ajang diskusi dan belajar bersama tentang tupoksi Ke TU an dan belajar bersama dalam memajukan desa-desa yang ada di Kabupaten Bantul. (Rif)

Komentar atas Forum Silaturahmi Kaur TU se-Kabupaten Bantul

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Kalender

Info Disdukcapil

Info Dikdukcapil

Silahkan kunjungi Facebook Dikdukcapil

Komentar Terkini

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License