HANDSPRAYER diterima Langsung oleh Ketua Gapoktan Desa Pleret

30 Oktober 2019 20:44:24 WIB

infoPleret- Lurah Desa Pleret yang diwakili Kasi Kesejahteraan Desa Pleret, Irfani Andhi Hermawan memberikan bantuan alat pertanian berupa alat semprot elektrik/ handsprayer kepada gapoktan Desa Pleret. Pemberian tersebut dilaksanakan pada saat pertemuan gapoktan Desa Pleret hari Rabu, 30 Oktober 2019 di Pendopo Balai Desa Pleret. Handsprayer diterima langsung oleh Ketua Gapoktan Desa Pleret, Jiwal.

Handspayer merupakan alat pertanian yang digunakan untuk menyemprot cairan pembasmi hama pada tanaman. Dengan menggunakan handsprayer, petani akan lebih efektif dan lebih praktis. Pengaplikasian alat hand sprayer memang tidak hanya digunakan untuk membahasmi hama pertanian saja, melainkan alat ini juga memiliki fungsi yang banyak. Semoga dengan adanya handsprayer dapat memudahkan petani untuk membasmi hama tanaman dan dapat meningkatkan hasil pertanian. (wening/eko/rofiq)

Komentar atas HANDSPRAYER diterima Langsung oleh Ketua Gapoktan Desa Pleret

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Kalender

Info Disdukcapil

Info Dikdukcapil

Silahkan kunjungi Facebook Dikdukcapil

Komentar Terkini

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License