Vitamin C; Salah Satu Sumber Nutrisi Balita

11 Februari 2020 17:42:44 WIB

infoPleret- Bertempat di Pendopo Dukuh Kedaton dilaksanakan pemberian vitamin C pada balita yang sekaligus kegiatan posyandu balita, Selasa (11/02). Pemberian vitamin C oleh kader kesehatan dilaksanakan setiap 2 tahun sekali yaitu bulan Februari dan Agustus. Vitamin C berperan dalam pembentukan dan perbaikan sel-sel darah merah, tulang, dan jaringan tubuh. Selain itu, vitamin C juga berfungsi untuk menjaga kesehatan gusi serta meningkatkan sistem kekebalan tubuh Si Kecil. Bayi yang berusia di bawah 1 tahun, biasanya memerlukan asupan vitamin C minimal 40-50 mcg. Dengan pemberian vitamin C rutin setiap tahunnya harapannya dapat menangkal berbagai macam penyakit yang akan terjadi pada balita. (CM-124/angga)

Komentar atas Vitamin C; Salah Satu Sumber Nutrisi Balita

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Kalender

Info Disdukcapil

Info Dikdukcapil

Silahkan kunjungi Facebook Dikdukcapil

Komentar Terkini

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License